Karangan bunga kini sudah menjelma sebagai media untuk menyampaikan pesan. Baik itu berisikan pesan untuk ucapan bela sungkawa atau mengucapkan selamat kepada seseorang. Masyarakat umum beranggapan bahwa melalui karangan bunga ini mampu menyampaikan pesan yang hendak disampaikan.
Setiap karangan bunga berisi bunga tertentu yang disesuaikan dengan kondisinya. Jangan sampai salah memilih bunga untuk karangan bunga yang akan dipesan. Bunga yang salah tentunya akan berdampak pada pesan yang disampaikan. Bisa saja pesan tersebut mengalami miss information.
Untuk membantu orang-orang yang akan memesan bunga, florist Jakarta akan memberikan tips yang dapat digunakan untuk memperhatikan pemilihan bunga dalam karangan bunga yang akan dikirim. Simak ulasannya di bawah ini:
Hal pertama yang harus diperhatikan sebelum mengirimkan karangan bunga adalah memperhatikan situasi dan kondisi penerima. Perhatikan kondisi penerima, karena setiap situasi dan kondisi tentunya akan berbeda. Karangan bunga yang dikirimkan untuk ucapan selamat atau untuk merayakan pernikahan seseorang tentu akan berbeda dengan karangan
Tips yang kedua dari Florist Jakarta berkaitan dengan pengiriman karangan bunga ke penerima. Pastikan untuk mengirimkan karangan bunga di moment yang tepat. Akan aneh jika mengirimkan karangan bungan untuk hari raya natal, tetapi karangan bunga justru dikirim beberapa hari setelahnya.
Selain itu, pastikan karangan bunga yang dikirim menggunakan bunga yang masih segar. Dengan begitu, ketika karangan tiba di alamat penerima bunga masih segar. Ada baiknya berkonsultasi terlebih dahulu agar dapat dikirim tepat waktu.
Tips ketiga adalah pastikan alamat si penerima sudah jelas dan dapat dijangkau. Hal ini agar karangan bunga dapat diterima oleh alamat yang dituju. Sebelum mengirimkan karangan bunga, ada baiknya untuk mengecek kembali alamat si penerima dan diskusikan dengan pihak florist.
Tips yang terakhir untuk mengirim karangan bunga adalah memilih tema yang sesuai. Hal ini karena setiap karangan bunga tentuya memiliki tema yang berbeda-beda. Tema karangan bunga untuk ucapan duka cita akan sangat berbeda dengan karangan bunga untuk ucapan selamat. Pada umumnya florist akan menanyakan terlebih dahulu untuk apa karangan bunga yang akan dipilih.
Nah, 4 di atas merupakan hal yang harus diperhatikan sebelum memilih dan mengirimkan karangan bunga. Semoga dengan panduan ini para pembaca dapat memilih karangan bunga yang sesuai.
Bingung ke mana harus memesan karangan bunga? Serahkan pada Arkana Florist, florist Jakarta! Dengan berbagai pilihan yang variatif serta toko bunga termurah dan jangkauan yang luas.